Selamat datang di Website Desa Kemadulor, Kecamatan Kutoarjo, Kabupaten Purworejo. Selamat bergabung, kami menyajikan Informasi seputar Desa, salam hangat.. DIMOHON PARTISIPASINYA UNTUK MENGISI WEB INI DENGAN TULISAN, OPINI, SARAN DAN BERITA TENTANG KEMADU. Kiriman tulisan bisa melalui WA ke Admin WEB : 082322137172 atau Email : kemadu.kta@gmail.com -- PARTISIPASI TULISAN  

Kenthing Mongil "Santi Sworo"

Administrator | 03 September 2022 12:07:06 | Kesenian dan Budaya | 237 Kali

Oleh : Sutiyono.

<iframe src="http://www.youtube.com/embed/aKno-cR-cwM?controls=0" width="560" height="314" allowfullscreen="allowfullscreen"></iframe>


Kenting mongil adalah kesenian khas Desa Kemadulor yang telah berlangsung secara turun temurun dari generasi ke generasi.

Lagu lagunya sangat khas dan menyentuh kalbu pendengarnya, syairnya tentang kisah keluhuran budi serta ketaatan pada kejujuran dari para wali / aulia.

Pesan moralnya adalah agar setiap orang menjunjung tinggi dan taat kepada kejujuran, kerja keras dan mencari rejeki dengan cara yang halal.

Pemain kenting mongil desa Kemadulor, rata rata usianya sudah tua, dan harus dipikirkan oleh warga desa agar ada generasi muda yang mau menekuni kesenian ini, agar dikemudian hari tidak punah. Pemerintah Desa Kemadulor sudah memberikan dukungan berupa peremajaan alat alat, dengan harapan bisa sering eksis dalam latihan.

Semoga banyak generasi muda ang tertarik ikut latihan kenting mongil ini, agar tertanam keluhuran budi, sehingga kelak tidak terseret arus hal hal yang negatip.

 

Silakan tulis komentar dalam formulir berikut ini (Gunakan bahasa yang santun)

Formulir Komentar (Komentar baru terbit setelah disetujui Admin)

Nama
No. HP
Alamat e-mail
Komentar
  CAPTCHA Image [ Ganti gambar ]
  Isikan kode di gambar
 

Wilayah Desa

Peta Desa

Aparatur Desa

Back Next

Sinergi Program

Pemkab Purworejo

   

Agenda

Belum ada agenda

Komentar Terkini

Info Media Sosial

Lokasi Kantor Desa


Kantor Desa
Alamat : Desa Kemadulor Kecamatan Kutoarjo Kabupaten Purworejo
Desa : Kemadulor
Kecamatan : Kutoarjo
Kabupaten : Purworejo
Kodepos : 54251
Telepon :
Email : kemadu.kta@gmail.com

Statistik Pengunjung

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung